Friday, May 21, 2010

Bisnis Online : AKHIR

Cara lain dalam berbisnis online
Anda juga dapat membeli hosting di sebuah Web Hosting Provider. Biasanya sebuah web Hosting Provider yang baik memberikan reseller hosting untuk para user.

Reseller Hosting?
Rseller di artikan sebagai , "re" kembali, ulang ; "seller" penjual. Jadi, kita dapat menyimpulkan bahwa "reseller" merupakan penjualan kembali. Penjualan kembali hosting dari salah satu paket Web Hosting Provider kepada orang lain. untuk info selengkapnya tentang reseller hosting, baca blog saya tentang reseller hosting disini

Kadangkala, ada sebuah website yang berhasil dan ada yang tidak. Dengan kata lain, Ada website yang lebih terkenal dibandingkan website anda.
Banyak alasan mengapa tidak Website anda yang menjadi kepopuleran website , padahal website anda mempunyai permasalahan yang sama.
1. Tidak adanya Visitor.
Sebuah website harus kita promosikan dengan berbagai cara. Anda tidak boleh diam menunggu orang membuka website anda. Karena oranglain tidak akan pernah tau kalau anda memliki sebuah website . Banyak cara untuk mempromosikan website anda. Bisa menggunakan sistem promosi. Anda dapat mempromosikan website anda ke dalam blog, ke dalam iklan baris, forum, fb, twitter, dll.
2. Tidak adanya LinkBack.
Anda harus memikirkan cara bagaimana agar website anda bisa mendapatkan link back untuk website Anda. Contohnya jika Anda mempunyai sebuah blog, Buatlah sebuah artikel atau lebih tentang website anda. Masukkan link yang tertuju ke Website anda.
Semakin banyak LinkBack, semakin memungkinkan link tersebut dibuka oleh oranglain, dan terjadilah traffic.
Sebenarnya intinya Anda hanya harus mempromosikan Websiite anda agar website anda dapat dikunjungi oleh orang lain.
3. Tidak uptime. Mungkin anda tidak memilih layanan web hosting provider yang memiliki layanan online 24 jam penuh. Penting untuk sebuah website memiliki web hosting yang dapat online 24 jam penuh, karena jika tidak, pengunjung web tidak dapat mengakses data pada website anda.

Anda harus melakukan banyak promosi pada website anda, agar website anda menjadi terdapat pada urutan pertama dalam search engine.
Mintalah seorang SEO untuk dapat membuat traffic dan ranking anda meningkat.

Tapi, jika anda memang tidak mengerti tentang Promosi dan LinkBack, Anda dapat meminta bantuan kepada Web Hosting Provider yang mempunyai layanan seperti yang anda mau.
Seperti halnya sebuah Web Hosting Provider , JakartaWebHosting. JakartawebHosting memberikan pelayanan khusus kepada anda yang memang tidak mengerti akan promosi dan linkback. Jadi anda tidak perlu khawatir karena JakartaWebHosting bisa memberikan pelayanan itu semua.

No comments:

Post a Comment